Dalam pembukaan UUD 1945 alinea ketiga memiliki makna tersirat yaitu.

Berikut ini adalah pertanyaan dari cherryn5792 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dalam pembukaan UUD 1945 alinea ketiga memiliki makna tersirat yaitu.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Makna Pembukaan UUD 1945 alinea 3 yaitu:

1. Kemerdekaan dicapai bangsa Indonesia tidak hanya karena faktor material, tetapi juga karena berkat dan rahmat Tuhan yang Maha Kuasa. Hal ini menjadi motivasi spiritual yang memperkuat keinginan bangsa Indonesia untuk hidup bebas.

2. Keinginan seluruh bangsa Indonesia pada suatu kehidupan yang berkesinambungan antara kehidupan material dan spiritual, serta kehidupan dunia maupun akhirat.

3. Pengukuhan pernyataan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.

Penjelasan:

:"))))))

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh innanurianna dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Feb 23