Sebutkan & jelaskanlah bentuk perjuangan Pangeran antasari

Berikut ini adalah pertanyaan dari zafiraaza pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan & jelaskanlah bentuk perjuangan Pangeran antasari

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Untuk jawaban di bagian penjelasan yaa

Penjelasan:

Pangeran Antasari adalah seorang pemimpin perjuangan rakyat Banjar melawan penjajah Belanda pada abad ke-19. Berikut adalah beberapa bentuk perlawanan yang dilakukan Pangeran Antasari terhadap pasukan Belanda dalam Perang Banjar:

  1. Pangeran Antasari bersama dengan 300 Prajurit melakukan penyerang tambang batu bara milik Belanda, yang mana penyerangan tambang batu bara tersebut terletak di Pengaron serta perumahan Belanda yang ada disekitarnya dan di lakukan dengan cara dibakar.
  2. Pangeran Antasari merebut Benteng Pengaron serta mengambil alih tambang Nassau Oranje yang di miliki oleh Belanda.

Semoga membantuu!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh egicandrabuana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jun 23