Sebutkan 5 contoh yang terkandung dalam nilai nilai Pancasila sila

Berikut ini adalah pertanyaan dari khoimur70 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 5 contoh yang terkandung dalam nilai nilai Pancasila sila ke 2 dan 3NB:TOLONG PLIIISSS​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

sila ke 2;

1).mengembangkan sikap saling mencintai sesama manusia

2).menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan

3).mengembangkan sikap tidak semena-mena terhadap orang lain

4).mengembangkan sikap saling mencintai sesama manusia

5).mengakui persamaan derajat persamaan hak dan kewajiban asasi setiap manusia tanpa membeda-bedakan suku,agama dan kepercayaan,jenis kelamin,keturunan sebagainya.

sila ke 3;

1).mengembangkan persatuan Indonesia atas dasar Bhinneka Tunggal Ika.

2). memajukan pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa

3)mengembangkan rasa cinta kepada tanah air dan bangsa

4).mengembangkan rasa kebanggaan berkebangsaan dan bertanah air di Indonesia .

5).sanggup dan rela berkorban untuk kepentingan negara dan bangsa

#good luck^-^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chelseagail49596 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 26 Jul 22