Berikut ini adalah pertanyaan dari fitraabdilahfaqih pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Kedatangan bangsa asing yang berbeda ras dan menetap di Indonesia juga menimbulkan keragaman ras, agama, dan kepercayaan.
2.Menumbuhkan Rasa Saling Menghargai. Di sekolah kamu akan bertemu dengan banyak teman yang saling berbeda satu sama lainnya. ...
Memahami Beragam Perbedaan. ...
3. Terciptanya Toleransi. ...
4. Belajar Bersosialisasi. ...
Menambah Wawasan Budaya. ...
6. Memperkuat Persatuan dan Kesatuan.
3.MEMPERKUAT PERSATUAN DAN KESATUAN di tengah-tengah masyarakat.
4.Ras adalah golongan bangsa berdasarkan ciri-ciri fisik dan garis keturunan. 3. Etnis adalah penggolongan manusia berdasarkan kepercayaan, nilai, kebiasaan, adat istiadat, norma bahasa, sejarah, geografis, dan hubungan kekerabatan.
51. suku dayak ciri khas budaya nya perempuan2 d sana menggunakan anting2 yang banyak dan telinganya panjang.
2. suku toraja→kuburan yang berada di atas tebing2.
3. suku madura→tradisi karapan sapi.
4. suku baduy→banyak menghasilkan kerajinan tangan.
5. suku batak→tari tor tor.
ADAT ISTIADAT
1. Ma'nene di Tana Toraja, Sulawesi Selatan. ...
2. Kebo-keboan di Banyuwangi, Jawa Timur. ...
3. Omed-omedan di Bali. ...
4. Ikipalin di Papua. ...
Tatung di Singkawang, Kalimantan Barat. ...
6. Bakar Tongkang di Bagan Siapiapi, Riau. ...
7. Pasola di Sumba, Nusa Tenggara Timur. ...
8. Rambu Solo di Tana Toraja, Sulawesi Selatan
6.letak wilayah, bentuk negara yang kepulauan, kondisi alam yang beraneka, hingga kondisi transportasi dan komunikasi di masing-masing daerah
7.1. Suku Batak
Suku Batak adalah salah satu suku di Indonesia yang dimana berasal dari daerah pronvinsi Sumatera Utara, Indonesia lebih tepatnya sendiri, suku Batak ini berasal dari daerah Pantai Barat dan Pantai TImur. Suku Batak sendiri adalah salah satu dari suku bangsa yang besar di Indonesia. Untuk klasifikasinya sendiri, Suku Batak ini dapat dikategorikan menjadi beberapa bagian yang dapat dianggap sebagai suku batak, yaitu Suku Toba, Suku Karo, Suku Pak Pak, Suku Simalungun, Suku Angkola, dan Suku Mandialing. Suku ini memilik bahasa yang dimana digunakan pada kehidupan sehari-harinya yaitu Bahasa Angkola, Bahasa Mandailing, Bahasa Pak Pak, Bahasa Simalngun, Bahasa Toba, dan Bahasa Toba. Untuk pakaian daerahnya sendiri, suku Batak ini menggunakan pakaian yang disebut dengan pakaian Ulos.
2. Suku Minang
Suku Minang adalah sebuah suku yang berasal dari daerah hampir sebagian dari wilayah daratan Pulau Sumatera, yaitu meliput daerah Provinsi Sumatera Barat, sebagian dari Provinsi Riau, sebagian utara dari Provinsi Bengkulu, sebagian barat dari Provinsi Jambi, Pantai Barat dari Provinsi Sumatera Barat, sebagian barat daya dari Provinsi Aceh, dan daerah Negeri Sembilan di Malaysia. Untuk bahasa yang digunakan oleh suku Minang ini juga ada beberapa yaitu Bahasa Minang, Bahasa Indonesia dan juga Bahasa Melayu. Kemudian, untuk pakaian adat dari suku Minang tersebut dikenal juga dengan sebutan Bundo Kanduang.
3. Suku Betawi
Suku Betwai adalah orang-orang yang tinggal di daerah Jakarta. Kemudian untuk bahasa yang digunakan adalah Bahasa Betawi dan Bahasa Indonesia.
Untuk pakaian adat sendiri pakaian ini disebut dengan pakaian Baju Ujung Serong.
8.. Lagu daerah yang dimiliki oleh daerah Bali adalah Bubuy Bulan.
b. Tarian daerah yang ditampilkan didaerah Bali adalah sebuah tarian massal yang kemudian dikenal dengan sebutan tari jaipong.
c. Alat musik daerah pada melakukan atraksi tarian, kemudian musik adalah pemberi alunan nada yang kemudian menjadi pemandu bagi penari untuk melakukan sebuah gerakan. Pada daerah Provinsi Jawa Barat ini sendiri alat musik tersebut lebih dikenal dengan sebutan angklung.
Daerah Ketiga: Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
a. Lagu daerah yang dimiliki oleh daerah Bali adalah Suwe Ora Jamu.
b. Tarian daerah yang ditampilkan didaerah Bali adalah sebuah tarian massal yang kemudian dikenal dengan sebutan tari langen mandra wanara.
c. Alat musik daerah pada melakukan atraksi tarian, kemudian musik adalah pemberi alunan nada yang kemudian menjadi pemandu bagi penari untuk melakukan sebuah gerakan. Pada daerah Bali ini sendiri alat musik tersebut lebih dikenal dengan sebutan gamelan.
9.Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Budha, dan Konghucu.
10.Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Pasal 25A mengamanatkan bahwa Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah sebuah negara kepulauan yang berciri Nusantara dengan wilayah yang batas-batas dan hak-haknya ditetapkan dengan undang-undang.
11.Berikut merupakan suku-suku yang terdapat di Indonesia beserta asal daerahnya:
Suku Kubu, Sumatra (Jambi).
Suku Sakai, Sumatra.
Suku Gayo, Sumatra.
Suku Aceh, Sumatra.
Suku Alas, Sumatra.
Suku Devayan, Sumatra.
Suku Haloban, Sumatra.
Suku Kluet, Sumatra.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohslametmulyono47 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 Apr 23