Sebutkan 10 contoh biosfer dan bioma beserta ciri-cirinya

Berikut ini adalah pertanyaan dari sidikmoh858 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan 10 contoh biosfer dan bioma beserta ciri-cirinya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Contoh Biosfer :

Planet bumi , karena satu-satunya tempat yang mendukung dimana adanya unsur kehidupan.

Ciri-ciri :

• Melakukan pertukaran zat atau metabolisme.

• Tumbuh.

• Melakukan reproduksi atau berkembang biak.

• Memiliki irritabilitas atau kepekaan terhadap rangsangan dan memberikan reaksi terhadap rangsangan itu.

Contoh Bioma :

• Bioma Gurun

• Bioma Sabana

• Bioma Padang Rumput

• Bioma Hutan Tropis

• Bioma Hutan Tundra

• Bioma Hutan Taiga

• Bioma Hutan Gugur

Ciri-ciri :

•Terbentuk karena adanya interaksi antara lingkungan misalnya cuaca, iklim dan lain sebagainya.

•Suatu komunitas yang klimak.

•Kemunitas yang stabil.

•Dapat di kenali dengan melihat dominasi vegetasi nya.

semoga membantu^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wulanxyn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 12 May 21