Pemberian bantuan seperti sembako , rumah layak , dan sebagainya

Berikut ini adalah pertanyaan dari putragolden44 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pemberian bantuan seperti sembako , rumah layak , dan sebagainyamerupakan upaya pemerintah menyejahterakan rakyat dalam bidang ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pemberian bantuan seperti sembako , rumah layak , dan sebagainya merupakan upaya pemerintah menyejahterakan rakyat dalam bidang EKONOMI

Pembahasan

Bantuan di bidang Ekonomi artinya memberikan bantuan yang berhubungan dengan benda, keuangan, dan bantuan untuk melanjut hidup. Bantuan ekonomi diberikan karena tidak mampu menjalani kehidupan karena tidak punya uang membeli barang pokok, barang pokok artinya barang yang harus ada, seperti

  • Baju
  • Rumah layak
  • Makanan
  • Kuota

Untuk memberikan bantuan ekonomi, pemerintah mengumpulkan pajak dan sumbangan dari orang mampu, lalu pemerintah membagikan kepada orang yang kurang mampu, yaitu

  • Anak yatim piatu
  • Orang tua di panti Jompo
  • Anak jalanan

Sebagai generasi muda mari kita membantu pemerintah melawan kemiskinan dengan membangun di bidang ekonomi, seperti berbisnis

Detail jawaban

Mapel : PPKN

Kelas : 7 SMP

Bab : Bidang pemerintahan

Kata kunci : Ekonomi,pemberian bantuan di bidang ekonomi, mensejahterakan di bidang ekonomi

Kode kategorisasi : 7.9.2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brightsinturr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 May 21