peristiwa-peristiwa dalam kehidupan sehari-hari yang mencerminkan sikap menjalin persatuan dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dianmaminyaalyanaya pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

peristiwa-peristiwa dalam kehidupan sehari-hari yang mencerminkan sikap menjalin persatuan dan kesatuan seperti berikut ??​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

5 Contoh Perilaku yang Mencerminkan Persatuan dan Kesatuan di Lingkungan Sekolah

1. Kerja Bakti Membersihkan Kelas

Contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan sekolah adalah melakukan kerja bakti membersihkan kelas bersama dengan teman-teman. Dengan begitu perilaku bergotong royong dan kerja sama yang dilakukan siswa akan menumbuhkan sikap persatuan dan kesatuan dalam diri siswa.

2. Piket Menjaga Keamanan Sekolah Bersama-Sama

Selanjutnya contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan sekolah adalah melakukan piket menjaga keamanan sekolah bersama-sama. Dengan begitu siswa akan belajar tentang tanggung jawab dalam menjalankan tugas.

3. Menjenguk Teman Kelas yang Sakit

Contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan sekolah adalah menjenguk teman kelas yang sakit sehingga memunculkan karakter kepedulian dalam diri siswa meskipun siswa yang sakit memiliki budaya dan keyakinan yang berbeda dengannya.

4. Menghormati Teman yang Berbeda Agama (Keyakinan)

Contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan sekolah adalah menghormati teman yang berbeda agama (keyakinan). Dengan begitu siswa akan belajar tentang toleransi terhadap sesama. Sikap toleransi sangat penting untuk dimiliki siswa karena hal tersebut akan menjadi bekal ketika hidup bermasyarakat dengan berbagai suku, ras, dan agama.

5. Membantu Teman yang Kesulitan

Contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan sekolah adalah membantu teman yang kesulitan. Dengan begitu siswa akan menumbuhkan rasa empati terhadap sesama.

5 Contoh Perilaku yang Mencerminkan Persatuan dan Kesatuan di Lingkungan Masyarakat

1. Gotong Royong Membersihkan Lingkungan Bersama-Sama

Contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan masyarakat adalah Gotong Royong Membersihkan Lingkungan Bersama-Sama

2. Mentaati Peraturan yang Berlaku di Masyarakat

Contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan masyarakat adalah Mentaati Peraturan yang Berlaku di Masyarakat

3. Berperilaku dengan Penuh Tenggang Rasa dan Toleransi

Contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan masyarakat adalah Berperilaku dengan Penuh Tenggang Rasa dan Toleransi

4. Menyumbangkan Harta kepada Warga yang Membutuhkan

Contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan kesatuan di lingkungan masyarakat adalah Menyumbangkan Harta kepada Warga yang Membutuhkan

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh herrycandra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Jun 21