Indonesia yg maju, mandiri dan mampu berdiri sejajar dengan bangsa

Berikut ini adalah pertanyaan dari juni4851 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Indonesia yg maju, mandiri dan mampu berdiri sejajar dengan bangsa lain di dunia merupakan harapam seluruh bangsa indonesia. Oleh karena itu sebagai pelajar harus terus mengasa kreativitas dan keterampilan. Salah satu keterampilan yg harus dimiliki adalah keterampilan bernegara. Yg diwujudkan dalam bentuk... A.Tidak menghiraukan kebhinnekaan B.Mempertajam perbedaan C.Menghargai dan toleran terhadap keberagaman bangsa indonesia D.Membesar-besarkan kesukuan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C.menghargai dan tolerans terhadap keberagaman bangsa Indonesia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ilyasshfa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21