Sebutkan Di daerah manakah pahlawan-pahlawan dibawah ini memimpin perjuangannya untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari rifaayuningtyas pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan Di daerah manakah pahlawan-pahlawan dibawah ini memimpin perjuangannya untuk merebut kemerdekaan!a. Sultan Hasanuddin
b. Sultan Ageng tirtoyoso
c. Pangeran Diponegoro
d. Tuanku Imam Bonjol​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Sultan Hasanudin

Makassar, Sulawesi Selatan

b. Sultan Ageng Tirtoyoso

Sultan Ageng Tirtayasa berkuasa di Kesultanan Banten pada periode 1651-1683, ia memimpin banyak perlawanan terhadap Belanda. Masa itu, VOC menerapkan perjanjian monopoli perdagangan yang merugikan Kesultanan Banten. Kemudian Sultan menolak perjanjian ini dan menjadikan Banten sebagai pelabuhan terbuka.

c. Pangeran Diponegoro

Pangeran Diponegoro adalah putra dari Sri Sultan Hamengku Buwono III. Nama aslinya adalah Raden Mas Ontowiryo, lahir pada 11 November 1785 di Yogyakarta. Pangeran Diponegoro dikenal luas karena berhasil memimpin Perang Diponegoro atau Perang Jawa karena terjadi di tanah Jawa.

d.Tuanku Imam Bonjol dikenal sebagai pemimpin kaum Padri di Bonjol. Perang Padri terjadi dari tahun 1803 sampai 1838 di Sumatera Barat. Awal mula perang ini karena perang antara kaum Padri (kaum Agama) dan Kaum Adat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh echaww dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 29 Oct 22