Berikut ini adalah pertanyaan dari yuhanita123 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3Tuliskan pasal dalam UU yang menjelaskan tentang hak dan kewajiban melestarikan lingkungan hidup
4Jelaskan yang kamu ketahui tentang pengelolaan lingkungan hidup
5 Bagaimana kewajiban kita terhadap sampah
pliss jawab
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. menolong orang tua dan mendengarkan nasihat orang tua
2. Untuk mewujudkan rasa Harmonis dan damai di lingkungan keluarga
3. Pasal 67 Undang-undang Nomor 32 Tahun 2009 mengatur bahwa setiap orang berkewajiban memelihara kelestarian fungsi lingkungan hidup serta mengendalikan pencemaran dan/atau kerusakan lingkungan hidup.
4. Lingkungan hidup adalah sistem yang merupakan kesatuan ruang antara makhluk hidup dan komponen abiotik lainnya.
5. Membuang sampah pada tempatnya
"Laziness will cause more losses than you think"
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Faqriansyah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 08 Jun 21