Berikut ini adalah pertanyaan dari imammirza82 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
1.bagaimanakah cara kita meningkatkan ketaatan dan kepatuhan terhadap norma yang berlaku? 2.bagaimana cara kita menanamkan norma agar ditaati oleh masyarakat? tolong jwb yg benar yaaa.....
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Meningkatkan ketaatan terhadap norma yang berlaku dapat dilakukan dari diri sendiri yaitu mempelajari dan mengetahui dengan jelas apa saja norma yang terdapat pada masyarakat sekitar kita, dengan mengetahui norma yang berlaku maka kita dapat menerapkannya pada diri kita sendiri dan menjadikan hal itu sebagai kebiasaan yang kita lakukan sehari - hari.
2. Cara menanamkan norma agar ditaati oleh masyarakat dapat dilakukan dari hal kecil yaitu saling mengingatkan satu sama lain agar norma yang ada di masyarakat dapat diterapkan dengan baik.
2. Cara menanamkan norma agar ditaati oleh masyarakat dapat dilakukan dari hal kecil yaitu saling mengingatkan satu sama lain agar norma yang ada di masyarakat dapat diterapkan dengan baik.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh helmysaleh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 13 Dec 15