Berikut ini adalah pertanyaan dari alika2434 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
BERIKUT PENDAPAT SAYA MENGENAI PEMBANGUNAN SEKTOR AGRIKULTUR INDONESIA
- Pembangunan sektor agrikultur di Indonesia sudah baik, namun kurang penggunaan teknologi seperti negara luar, terlalu banyak menggunakan wilayah tanah, padahal menggunakan pipa sudah modern.
- Pembangunan sektor agrikultur di Indonesia dilihat dari kesejahteraan sudah baik, para petani di Indonesia mendapat dukungan dari pemerintah, seperi koperasi, teknologi, dan pendidikan
- Pembangunan sektor agrikultur di Indonesia sebaiknya ditingkatkan lagi di bidang teknologinya agar menyeimbangkan tingkat konsumen, dengan memberikan pendidikan sehingga beralih menjadi pertanian modern
Pembahasan :
Sektor agrikultur adalah sektor yang bergerak di bidang tanaman. Indonesia tercatat sebagai negara memiliki kesuburan dan kualitas tanaman yang bagus, menjadikan Indonesia negara tingkat ekspor tanaman salah satu terbesar, namun penggunaan teknologi kurang di Indonesia, masih beralih ke tradisional, padahal penggunaan teknologi sangat membantu dan membuat kualitas juga bagus, berikut cara membangun sektor agrikultur di Indonesia,
- Memberikan pendidikan pertanian
- Memberi sekolah pertanian
- Mendapat dukungan dari pemerintah
- Memberikan pengajaran dari negara barat
- Menggunakan bioteknologi
Pelajari lebih lanjut :
Materi agrikultur
Sebutkan 5 upaya pemerintah meningkatkan mutu pendidikan?
Apa upaya pemerintah dalam meningkatkan sektor agrikultur di Indonesia
Detil jawaban :
Mapel : PPKN
Kelas : 12
Bab : Agrikultur Indonesia
Materi : Pembangunan agrikultur
Kata kunci : bagaimana pembangunan sektor agrikultur Indonesia saat ini Jika dilihat dari tingkat kesejahteraan pelaku sektor dan kontribusinya pada pendapatan nasional, agrikultur Indonesia
Kode kategorisasi : 12.9.4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brightsinturr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 04 Jun 21