Makasih.. 1. Sebutkan perilaku positif memaknai proklamasi kemerdekaan Indonesia di lingkungan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ladera019 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Makasih..1. Sebutkan perilaku positif memaknai proklamasi kemerdekaan Indonesia di lingkungan sekolah!
Jawab :

2. Sebutkan contoh hak sebagai warga negara!
Jawab :

3. Sebutkan kewajiban sebagai warga negara!
Jawab :

4. Sebutkan nilai-nilai yang yang terkandung dalam sila ke-1 Pancasila!
Jawab :

5. Tuliskan nilai-nilai yang terkandung dalam sila ketiga Pancasila!
Jawab :

Sebutkan ( berarti lebih dari satu yaa )
Makasih qq :v

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

JAWABAN :

1.perilaku positif memaknai proklamasi kemerdekaan Indonesia di lingkungan sekolah :

  1. Mengikuti upacara bendera hari Senin
  2. ikut dalam piket kelas
  3. tepat waktu datang ke sekolah

2.Contoh hak sebagai warga negara :

  1. Berhak menggunakan fasilitas umum
  2. dapat ikut serta memilih pilpres
  3. berhak menggunakan fasilitas kesehatan

3.Contoh kewajiban sebagai warga negara :

  1. Membayar pajak
  2. menghormati hak asasi orang lain
  3. menaati peraturan hukum

4.Nilai Nilai yang terkandung dalam sila ke 1 :

  1. Saling menghormati antar agama
  2. tidak mengejek antar agama
  3. toleransi terhadap agama lain

5.Nilai nilai yang terkandung dalam sila ke 3 :

  1. tidak mengejek teman yang beda suku
  2. bangga terhadap bangsa Indonesia sendiri
  3. memakai produk dalam negeri

PEMBAHASAN :

  • KEWAJIBAN

Kewajiban adalah sesuatu yang harus kita laksanakan.

  • HAK

Hak adalah sesuatu yang kita terima seperti barang atau jasa.

PELAJARI LEBIH LANJUT :

jika jawaban saya kurang paham silakan buka link ini.

DETAIL JAWABAN :

  • Mapel. : pkn
  • kelas. : iii
  • kata kunci. : hak, kewajiban, Pancasila

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bosqu82 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21