Berikut ini adalah pertanyaan dari morklee116 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
11. Buku ini merupakan mografi hasil riset sosial budaya yang berupaya melakukan refleksikritis terhadap pembangunan di bidang kesehatan selama hampir 40 tahun. Melalui studi
kasus yang menggunakan pendekatan etosains terhadap pemberantasan penyakit malaria
di wilayah pedesaan HargowilisHargotirto, Kabupaten Kulonprogo, terungkap bahwa
pembangunan kesehatan masyarakat masih sebatas kegiatan fisik dan bantuan.
Hal yang diulas dari kutipan tersebut adalah....
a. gambaran isi buku
b. keunggulan buku
c. identitas buku
d. simpulah
kasus yang menggunakan pendekatan etosains terhadap pemberantasan penyakit malaria
di wilayah pedesaan HargowilisHargotirto, Kabupaten Kulonprogo, terungkap bahwa
pembangunan kesehatan masyarakat masih sebatas kegiatan fisik dan bantuan.
Hal yang diulas dari kutipan tersebut adalah....
a. gambaran isi buku
b. keunggulan buku
c. identitas buku
d. simpulah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban: A.Gambaran isi buku
Maaf kalo salah :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ShanVelo123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Jun 21