Jelaskan mengapa sumpah pemuda disebut tonggak penegas !

Berikut ini adalah pertanyaan dari yemima1032 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan mengapa sumpah pemuda disebut tonggak penegas !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sumpah Pemuda disebut dengan tonggak penegas Karena sumpah pemuda merupakan awal mula terbentuknya organisasi-oragnisasi yang bersifat nasionalisme. Dan sumpah pemuda juga merupakan pembuktian bahwa kita semua adalah satu bangsa, satu tanah air dan satu bahasa.

Pembahasan:

Sumpah Pemuda disebut dengan tonggak penegas Karena sumpah pemuda merupakan awal mula terbentuknya organisasi-oragnisasi yang bersifat nasionalisme. Dan sumpah pemuda juga merupakan pembuktian bahwa kita semua adalah satu bangsa, satu tanah air dan satu bahasa. Oleh karena itu, bahasa Indonesia digunakan sebagai bahasa pemersatu bangsa.

Pelajari lebih lanjut:

  1. Materi tentang arti dari "Kami putra dan putri indonesia mengaku bertumpah darah yang satu tanah indonesia" : yomemimo.com/tugas/49994688
  2. Materi tentang maksud dari satu nusa, satu bangsa, satu bahasa : yomemimo.com/tugas/49982326
  3. Materi tentang makna satu nusa, satu bangsa, satu bahasa : yomemimo.com/tugas/6663589

Detail jawaban:

Mapel : Ppkn

Kelas : III

Bab : 1 - Makna Sumpah Pemuda

Kode : 3.9.1

Kata kunci : Sumpah Pemuda disebut tonggak penegas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 May 22