program kerja utama yang dilaksanakan dalam rencana aksi iptek​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fauzanallam8 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Program kerja utama yang dilaksanakan dalam rencana aksi iptek​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pembahasan Soal

Mapel : IPS

Ada beberapa program kerja utama ASEAN Plan of Action on Science and Technology (APAST) dalam periode A, antara lain :

Memperkuat kolaborasi dan jaringan kerjasama dengan berbagai institusi riset dan pengembangan, baik yang ada di tingkat regional maupun global

Meningkatkan intensitas kegiatan penelitian iptek termasuk melalui pertukaran tenaga ahli dan pemberian beasiswa

Memperkuat kerjasama alih teknologi serta

Memperkuat pembangunan dan pemanfaatan ‘digital content’

Penjelasan:

jadikan jawaban tercerdas!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zulfianfahri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Jun 21