Menghadapi pasar tunggal atau Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) yang penuh

Berikut ini adalah pertanyaan dari najjma5529 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menghadapi pasar tunggal atau Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) yang penuh dengan persaingan sehingga negara Indonesia khususnya, melakukan reformasi menyeluruh dalam sistem pendidikannya. Dampak positif dari hasil interaksi antarrurang ASEAN di atas adalah.... a) Upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia; b) Terjadi peningkatan kualitas dan kuantitas ekspor; c) Adanya kesadaran pentingnya mempertahankan budaya sendiri; d) Usaha menginventarisasi batas wilayah secara tegas dan tertib

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Jawaban: A.) Upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia.

Alasannya:

Upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia merupakan dampak positif dari hasil hasil interaksi antar ruang ASEAN dalam menghadapi pasar tunggal atau Masyarakat Ekonomi ASEAN ( MEA ) yang penuh dengan persaingan sehingga negara Indonesia khususnya melakukan reformasi menyeluruh dalam sistem pendidikannya.

Semoga membantu (・ω・) \(・◡・)/

Tinggalkan jejak ♥️&,

By: @AgathanKun

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AgathanKun dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 May 21