Negara-negara Peserta/Penandatangan Konvensi Hak-Hak Anak PBB pada tanggal 20 November

Berikut ini adalah pertanyaan dari amongus45 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Negara-negara Peserta/Penandatangan Konvensi Hak-Hak Anak PBB pada tanggal 20 November 1989,mendeklarasikan menghormati dan menjamin hak-hak setiap anak tanpa diskriminasi dalam bentuk apapun.

Berdasarkan konvensi tersebut, terdapat beberapa hak yang wajib diberikan orang tua kepada anak. Salah satu

diantaranya adalah…
ya
a. Mengikuti pemilu pemilihan presiden

b. Mendapatkan pekerjaan yang layak

c. Menganut agama/kepercayaan yang diyakini

d. Mendapatkan perlindungan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d.mendapat perlindungan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nilakusmawati578 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21