1. Hukum dasar yang tidak tertulis disebut2. Sistematika UUD NRI

Berikut ini adalah pertanyaan dari graceputrivernia pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Hukum dasar yang tidak tertulis disebut2. Sistematika UUD NRI tahun 1945 setelah amandemen terdiri atas .... dan.....

3. Ketentuan sistematika UUD NRI 1945 ditegaskan dalam pasal

4. Tindakan yang harus segera dilakukan oleh bangsa Indonesia setelah melakukan pernyataan kemerdekaan adalah

5. UUD NRI 1945 disusun pada masa

6. Pembukaan UUD 1945 mengandung nilai-nilai yang dijunjung tinggi oleh bangsa-bangsa beradab
di dunia. Hal ini menunjukkan bahwa Pembukaan UUD 1945 memiliki nilai

7. Pembukaan UUD 1945 juga mengandung nilai lestari, artinya

8. Rumusan Pancasila yang benar dan sah terdapat pada Pembukaan UUD 1945 alinea ke

9. Lembaga yang memiliki kewenangan untuk melakukan perubahan terhadap UUD adalah

10. ........ mengandung makna bahwa bangsa Indonesia dapat hidup
sederajat dengan bangsa lain dan negara Indonesia bebas menentukan arah dan kebijakan
tanpa campur tangan negara lain​

C. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan benar!
1. Sebutkan 2 (dua) hal pokok yang termuat dalam proklamasi kemerdekaan! Jawab:
2. Mengapa bangsa Indonesia bertekad untuk tidak mengubah Pembukaan UUD NRI Tahun 1945?
Jawab:
3. Jelaskan bahwa Pembukaan UUD 1945 merupakan pokok kaidah negara yang fundamental bagi Negara Republik Indonesia!
Jawab:
4. Jelaskan makna yang terkandung pada alinea pertama Pembukaan UUD 1945!
Jawab:
5. Sebutkan 4 (empat) tujuan Negara Indonesia yang termuat pada alinea keempat Pembukaan UUD 1945!
Jawab:

tolong dibantu kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Konvensi

2. 1.Bagian Pembukaan UUD 1945 tetap terdiri dari 4 Alinea.

2. Bagian Batang UUD 1945 menjadi 16 Bab, 37 Pasal, 170 Ayat, 3 Pasal Aturan Peralihan, serta 2 pasal Aturan Tambahan.

3. Pasal II Aturan Tambahan

4. Melakukan pembentukan terhadap suatu pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia

5. Masa sidang ketua Badan Penyelidikan Usaha Persiapan Kemerdekaan (BPUPKI)

6. bernilai universal dan lestari

7. nilai lestari artinya mampu menampung dinamika masyarakat dan akan tetap menjadi landasan perjuangan bangsa dan negara selama bangsa Indonesia tetap setia kepada Negara Proklamasi

8. alinea keempat

9. Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR)

10. kedaulatan bangsa Indonesia

C

1. Pertama tentang Pernyataan kemerdekaan Indonesia.

kedua tentang Hal-hal yang harus segera diselenggarakan sehubungan dengan pernyataan kemerdekaan tersebut.

2. Karena UUD 1945 adalah hukum dasar tertulis di indonesia . pembukaan UUD 1945 mempunyai kedudukan yang tetap , dan tidak dapat di ubah karena mengebah isi pembukaan berarti sama dengan membubar kan negara.

3. Pembukaan UUD 1945 merupakan pokok dari tujuan kaidah negara yang bersifat fundamental, dimana memuat prinsip negara seperti bentuk negara, dasar negara dan tujuan negara itu sendiri.

4. 1. Keteguhan dan motivasi kuat bangsa Indonesia dalam membela kebenaran dan keadilan untuk melawan penjajahan.

2. Pernyataan subjektif bangsa Indonesia untuk menentang dan menghapus penjajahan di atas dunia.

5. (1) melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia.

(2) memajukan kesejahteraan umum.

(3) mencerdaskan kehidupan bangsa.

(4) ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan.

semoga membantu!! maaf kalo salah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FrisaNayli29 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Nov 22