Soal1.Apa penyebab bangsa Eropa mencari sumber ekonomi ke seluruhdunia bahkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari yusrotun908 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Soal1.
Apa penyebab bangsa Eropa mencari sumber ekonomi ke seluruh
dunia bahkan ke Indonesia?
1 Bagaimanakah awal penjajahan Belanda di Indonesia ?
3. Sebutkan 4 bentuk penindasan Belanda di Indonesia beserta contohnya
minimal 1?
1. Sebutkan dan jelaskan secara singkat saja tahap tahap membina
persatuan Indonesia?
Tolong jawab dong​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Penyebab negara-negara di Eropa melakukan ekspedisi untuk mencari sumber-sumber ekonomi baru keseluruh dunia yakni di abad 15 adalah karena tertutupnya jalur perdagangan lama melalui kota Konstantinople yang sejak tahun 1453 M dikuasai kesultanan Turki Usmani.

2. Masa penjajahan Indonesia secara tidak langsung dimulai ketika orang-orang Belanda pertama kali menginjakkan kaki di Nusantara pada akhir abad ke-16.

Sebaliknya, proses penjajahan oleh Belanda merupakan proses ekspansi politik yang lambat, bertahap dan berlangsung selama beberapa abad sebelum mencapai batas-batas wilayah Indonesia seperti yang ada sekarang.

3. a) tanam paksa, dan hasilnya diserahkan pada belanda

b) kerja paksa, dan tidak digaji.

c) membayar pajak paska, dengan harta yg dimiliki rakyat.

d) esekkusi

e) anak anak rakyat biasa tidak boleh disekolahkan

f) ketamakkan belanda

g) pencurian.

h) kekejaman.

i) rakyat indonesia, diambil dan disuruh berkerja di tempat-tempat tertentu.

j) perebutan rempah rempah indonesia, dan kekayaan indonesia.

4. Tahap pertama : perasaan senasib sepenanggungan.

Tahap kedua : kebangkitan nasional 1908.

Tahap ketiga : Sumpah Pemuda 1928.

Tahap keempat : Tahap kompromi dan bekerjasama dengan pemerintah Belanda.

Tahap kelima : Proklamasi Kemerdekaan RI 1945.

Semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yaiyanisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 13 May 21