Jelaskan arti dan makna sumpah pemuda

Berikut ini adalah pertanyaan dari Clisjters pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan arti dan makna sumpah pemuda

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sumpah pemuda ialah merupakan sebuah pergerakan-pergerakan kemerdekaan Republik Indonesia yang dimana dilakukan oleh para pemuda-pemudi di Indonesia dengan menyatakan ikrar satu tanah air, satu bangsa dan juga satu bahasa Indonesia. Arti dan makna sumpah pemuda sangatlah penting bagi generasi muda, para pelajar dan juga masyarakat Indonesia. Arti dari sumpah pemuda sendiri ialah para pemuda putra dan putri Indonesia bersumpah dalam tiga hal yang menjadi dasar dari persatuan dan nasionalisme di Indonesia. Seluruh rakyat bersumpah bahwa bertumpah darah satu tanah Indonesia, berbangsa satu bangsa Indonesia, dan menjungjung bahasa persatuan bahasa Indonesia. Sedangkan makna sumpah pemuda sendiri ialah agar para pelajar di Indonesia diberikan penekanan dengan adanya sumpah pemuda agar turut aktif dalam menjaga persatuan dan kesatuan Indonesia.

Pembahasan  

Isi atau Ikrar sumoah pemuda sendiri ialah sebagai berikut ini :

  1. Kami putra dan putri Indonesia, mengaku bertumpah darah yang satu, tanah air Indonesia
  2. Kami putra dan putri Indonesia, mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia
  3. Kami putra dan putri Indonesia, menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia  

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang  Bedakan sumpah pemuda pada masa penjajah dengan sumpah pemuda masa sekarang yomemimo.com/tugas/15629209

-----------------------------

 

Detil jawaban

Kelas:  5

Mapel:  Ilmu Sosial

Bab:  Bab 7 - Perjuangan Memproklamasikan Kemerdekaan Indonesia

Kode:  5.10.7

Kata Kunci  : Sumpah pemuda, Tanah air, Persatuan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhella2108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Jul 17