Berikut ini adalah pertanyaan dari SYADIKADARUMERTA pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Pakaian yang dikenakan dibagi menjadi dua yaitu pakaian yang dikenakan laki-laki
bernama sapei sadaq dan pakaian yang dipakai perempuan bernama sapai inoq
Berdasarkan ilustrasi tersebut suku yang dimaksud adalah ....
a. Suku Banjar
b. Suku Dayak
c. Suku Kutai
d. Suku Paser
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
suku dayak
Penjelasan:
Suku Dayak adalah suku yang mendiami pulau Kalimantan.Suku Dayak ini merupakan suku asli pulau Kalimantan yang nenek moyangnya berasal dari negri dengan nama "Yunan" di wilayah Cina. Rumah adatnya bernama rumah panjang.Pakaian yang dikenakan suku Dayak dibagi menjadi dua,yaitu pakaian yang dikenakan laki-laki,baju yang dikenakan laki-laki bernama sapei sadaq,dan baju perempean bernama sapei inoq.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh natsuuuuuuu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 09 Jul 21