Berikut ini adalah pertanyaan dari ReadyT0d13 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. Sebutkan 3 cara mencegah
terjadinya banjir!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
3 Penyebab banjir
- Tidak ada kesadaran masyarakat untuk menjaga lingkungan sekitar
- saluran air Macet dikarenakan sampah yang memblokir saluran air
- kewajiban masyarakat sekitar tidak dilaksanakan dalam menjaga lingkungan sekitar
3 Cara mencegah banjir
- dengan menjaga kebersihan sekitar dan yang paling penting adalah menjaga kebersihan saluran air
- sering mengadakan dan melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan lingkungan sekitar
- senantiasa menjaga kebersihan lingkungan dimanapun dan kapanpun itu
mencegah banjir adalah kewajiban kita sebagai masyarakat, terutama dalam menjaga kebersihan, karena menjaga kebersihan adalah salah satu cara mencegah banjir, sekaligus kewajiban yang paling wajib kita laksanakan
Kewajiban
kewajiban adalah sesuatu yang harus dilaksanakan atau dikerjakan oleh seseorang
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ackerman096 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 27 Jul 21