Berikut ini adalah pertanyaan dari tasya5919 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Indonesia merupakan negara yang masyarakat beragam,terdiri dari berbagai suku,ras,agama dan adat istiadat cara yang paling tepat untuk membangun masyarakat harmonis adalah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Saling bertoleransi.
Penjelasan:
Toleransi adalah cara yang paling tepat sebagai wujud menjaga keharmonisan masyarakat,jika sudah tertanam rasa tolerir antar warga masyarakat maka keharmonisan akan tetap terjaga walau banyak perbedaan.
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dianaratri1236 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 13 Jun 21