bentuk perjuangan Haji Agus Salim dan nilai semangatnya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari haikalpramudya3006 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bentuk perjuangan Haji Agus Salim dan nilai semangatnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.Menjadi anggota panitia sembilan dan beliau ikut serta dalam merumuskan dasar negara.

2.Pada tahun 1952, ia menjabat Ketua di Dewan Kehormatan PWI. Biarpun penanya tajam dan kritikannya pedas namun Haji Agus Salim masih mengenal batas-batas dan menjunjung tinggi Kode Etik Jurnalistik

3.pada tahun 1946-1950 ia laksana bintang cemerlang dalam pergolakan politik Indonesia, sehingga kerap kali digelari "Orang Tua Besar" (The Grand Old Man). Ia pun pernah menjabat Menteri Luar Negeri RI pada kabinet Presidentil dan di tahun 1950 sampai akhir hayatnya dipercaya sebagai Penasehat Menteri Luar Negeri.

4.menjadi anggota volksraad padatahun 1921-1924

5.pembukaan hubungan diplomatik Indonesia dengan negara-negara Arab, terutama Mesir pada tahun 19

nilai semangat:

H.Agus Salim:

-Diplomat yang pandai berunding

-luas wawasan dan pintar

-jiwa patriotik yang tinggi

semoga mebantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fairuz7409 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21