Apa yang dimaksud dengan harmoni dalam keberagaman ekonomi

Berikut ini adalah pertanyaan dari firawia4976 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang dimaksud dengan harmoni dalam keberagaman ekonomi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Harmoni dalam keberagaman ekonomi maknanya adalah kehidupan yang rukun dan harmonis di atas segala keberagaman jenis pekerjaan, jumlah pendapatan, kemampuan ekonomi dan lain sebagainya. Dalam masyarakat kita, ada yang kaya dan miskin, ada yang pedagang ada yang petani. Ini semua menunjukkan keberagaman ekonomi yang meski berbeda namun tetap kehidupan bisa berjalan rukun dan harmonis.

semoga membantu (. ❛ ᴗ ❛.) tolong jadikan jawaban tercedas ya soal nya perlu bangettt (. ❛ ᴗ ❛.)mohon pengertian nya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aufan0013 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 May 22