Berikut ini adalah pertanyaan dari Ilmumeleset pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Makna proklamasi kemerdekaan Indonesia yang terlaksana pada tanggal 17 Agustus tahun 1945 adalah sebagai berikut:
- Sebagai puncak perjuangan bangsa Indonesia
- Sebagai gerbang yang mengantarkan bangsa Indonesia menjadi negara yang merdeka, berdaulat dan berhak menentukan nasibnya sendiri
- Proklamasi menjadikan bangsa Indonesia sejajar dengan negara-negara lain di dunia
Baca lebih mendalam mengenai makna proklamasi yomemimo.com/tugas/72029
»Pembahasan
Proklamasi kemerdekaan bangsa Indonesia disampaikan pada tanggal 17 Agustus tahun 1945. Proklamasi ini dibacakan oleh Ir. Soekarno didampingi Mohammad Hatta dan disaksikan banyak tokoh bangsa lainnya. Proklamasi adalah puncak perjuangan bagi bangsa Indonesia yang sekian lama terjajah oleh banyak bangsa.
Ketahui lebih lanjut tentang proklamasi puncak perjuangan Indonesia yomemimo.com/tugas/5868134
Proklamasi ini pada dasarnya adalah pernyataan resmi bahwa Indonesia sudah lepas dari penjajahan dan berhak untuk menentukan nasibnya sendiri. Proklamasi ini kemudian ditindak lanjuti dengan segera membentuk pemerintahan yang resmi pada sidang PPKI pada 18 Agustus tahun 1945.
Pelajari lebih lanjut tentang Proklamasi Kemerdekaan yomemimo.com/tugas/9736006
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detil Jawaban
Kode : -
Kelas : SMP
Mapel : PPKN
Bab : Perjuangan Kemerdekaan Indonesia
#TingkatkanPrestasimu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 17 Sep 14