1. Apa yang dimaksud dengan Mudharabah di tinjau dari segi

Berikut ini adalah pertanyaan dari dewdewcidew pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Apa yang dimaksud dengan Mudharabah di tinjau dari segi etimologi!2. Sebutkan rukun atau unsur unsur pokok dalam Mudharabah !
3. Sebutkan dua tipe Mudharabah!
4. Jelaskan definisi Murobahah
5. Sebutkan syarat syarat murobahah !


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Secara etimologi Mudharabah berasal dari kata dharb, yang berarti secara harfiah adalah bepergian, berjalan, atau memukul Istilah Mudharabah melalui akar kata ب ر ض yang diungkapkan sebanyak lima puluh delapan kali, dengan ayat-ayat Alqur'an tersebut memiliki kaitan dengan mudharabah, meski diakui sebagai kaitan yang

2. Pelaku, Objek Mudharabah, Persetujuan kedua belah pihak, Nisbah keuntungan

3. -Mudharabah Muthlaqah. Mudharabah Muthlaqah merupakan mudharabah dimana yang mempunyai dana, memberikan kebebasan kepada pengelola dana untuk kegiatan pengelolaan Mudharabah biasa disebut juga investasi tidak terikat.

-Mudharabah Musyarakah. ...

-Mudharabah Muqayyadah.

4. Murabahah adalah akad jual beli suatu barang dimana penjual menyebutkan harga jual yang terdiri atas harga pokok dan tingkat keuntungan tertentu atas barang dimana harga jual tersebut disetujui oleh pembeli.

5.Akad Murabahah memiliki syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi, yaitu:

Keinginan bertransaksi dilakukan dengan kemauan sendiri.

Bank dan nasabah harus melakukan akad murabahah yang bebas riba.

Bank harus menyampaikan semua hal yang berkaitan dengan pembelian, contohnya apabila pembelian dilakukan secara hutang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurwindasari857 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21