MAPEL : PPKN KELAS 9 KURIKULUM 2018Perhatikan pernyataan-pernyataan di bawah

Berikut ini adalah pertanyaan dari jenniferczenie pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

MAPEL : PPKN KELAS 9 KURIKULUM 2018Perhatikan pernyataan-pernyataan di bawah ini!

1. Hukum yang berlaku harus mampu memenuhi semua keinginan rakyat.
2. Hukum nasional yang bersumber pada nilai-nilai Pancasila.
3. Peraturan perundangan yang berlaku tidak boleh bertentangan dengan Pancasila.
4. Peraturan hukum lebih mengutamakan kepentingan pemerintah negara. 5. Peraturan perundangan disusun berdasarkan norma sosial yang berlaku.
6. Pembentukan hukum suatu negara adalah wewenang mutlak negara.

Dari pernyataan di atas yang merupakan bentuk pembangunan hukum di Indonesia agar tercipta hukum nasional yang berlandaskan pada Pancasila sebagai dasar negara ditunjukkan dengan nomor.....
A. 1,2, dan 4
B. 2,3 dan 5
C. 2,3 dan 6
D. 3,4 dan 6​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B.

Penjelasan:

2. Hukum nasional yang bersumber pada nilai-nilai Pancasila.

3. Peraturan perundangan yang berlaku tidak boleh bertentangan dengan Pancasila.

5. Peraturan perundangan disusun berdasarkan norma sosial yang berlaku.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ramadhania561 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 12 Nov 22