Setiap upacara bendera, Sang Saka MerahPutih merupakan bendera suci yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabilazahrotunur pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Setiap upacara bendera, Sang Saka MerahPutih merupakan bendera suci yang harus
dijaga dan dilindungi karena merupakan
bukti perjuangan rakyat Indonesia dalam
meraih kemerdekaan. Kebetulan pada saat
itu di sekolahmu sedang terjadi hujan dan
bendera masih berada di tiang. Tindakan
yang harus dilakukan adalah ....
a. menunggu hujan reda, kemudian
menurunkan bendera
b. meminta Paskibra untuk menurunkan
bendera
dengan sigap segera menurunkan
bendera agar tidak basah
d. membiarkan bendera tetap di atas tiang
С.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Meminta petugas paskibra menurunkan bendera

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitinabilah1108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Jun 21