Butir-butir dalam Sumpah Pemuda itu tidak hanya semata-mata disusun untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari ericcputraa pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Butir-butir dalam Sumpah Pemuda itu tidak hanya semata-mata disusun untuk menggerakkan para pemuda untuk meraih kemerdekaan, namun juga mempertegasjati diri bangsa Indonesia sebagai....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sebagai sebuah negara yang memiliki kemajemukan dan konservatisme yang sangat melekat, namun tetap bersatu di dalam Semboyan Bhinneka Tunggal Ika.

Sehingga hal ini menjadi nilai plus bagi bangsa Indonesia untuk terus berkembang dalam memajukan kebudayaan dan pelestarian kebudayaan daerah yang ada dan menambah adanya semangat patriotisme dan nasionalisme yang ada di kalangan masyarakat sosial.

Semoga membantu..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VArys18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22