6. Salah satu upaya yang dilakukan untukmeningkatkan kerukunan antarsuku,pemeluk agama

Berikut ini adalah pertanyaan dari zahwaaqila231235 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

6. Salah satu upaya yang dilakukan untukmeningkatkan kerukunan antarsuku,
pemeluk agama dan kelompok sosial
lainnya dapat dilakukan dengan
a. bangga dengan daerahnya sendiri dan
memandang rendah daerah lain
b. memperbesar rasa kedaerahan dan
kesukuan
c. dialog dan kerja sama dengan prinsip
kebersamaan, kesetaraan, toleransi.
dan saling menghormati
d. menggalang kekuatan dalam suku
yang berlebih
13​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

6. Salah satu upaya yang dilakukan untuk

meningkatkan kerukunan antarsuku,

pemeluk agama dan kelompok sosial

lainnya dapat dilakukan dengan...

a. bangga dengan daerahnya sendiri dan

memandang rendah daerah lain

b. memperbesar rasa kedaerahan dan

kesukuan

c. dialog dan kerja sama dengan prinsipkebersamaan, kesetaraan, toleransi.

dan saling menghormati

d. menggalang kekuatan dalam suku

yang berlebih

[ PENJELASAN ]

sebagai warga negara Indonesia kita harus saling menjalin rasa persatuan dan kesatuan antarsesama.

Sesuai dengan sila ke 3 Pancasila yang berbunyi

Persatuan Indonesia

___________________________

Sila ke 3 bermakna

Persatuan dan kesatuan yang terjalin utuh pada kehidupan masyarakat Indonesia

  • semoga bermanfaat ya
  • Budayakan berterimakasih
  • wassalam

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MasterOfPkn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21