Coba jelaskan apa yang dimaksud upaya hukum dan macam-macamnya !

Berikut ini adalah pertanyaan dari AyuMita4778 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Coba jelaskan apa yang dimaksud upaya hukum dan macam-macamnya !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang dimaksud upaya hukum adalah salah satu upaya yang diberikan oleh undang-undang kepada seseorang dan badan hukum dalam hal tertentu untuk melawan putusan hakim sebagai tempat bagi pihak-pihak yang tidak puas dengan keputusan hakim yang dianggap tidak sesuai dengan apa yang diinginkan, tidak memenuhi rasa keadilan, yang dikarenakan hakim juga seorang manusia yang dapat melakukan kesalahan atau kekhilafan sehingga salah memutuskan dan memihak salah satu pihak.

Macam-macam upaya hukum adalah

  1. Upaya hukum biasa, yang merupakan suatu upaya hukum yang digunakan dalam putusan yang belum berkekuatan hukum tetap dengan mencakup perlawanan, banding dan kasasi.
  2. Upaya hukum luar biasa, merupakan suatu hal yang dilakukan terhadap putusan yang telah memiliki kekuasaan hukum tetap serta pada asasnya upaya hukum ini tidak menangguhkan eksekusi yang mencakup peninjaian kembali dan perlawanan pihak ketiga terhadap sita eksekutirial.

Pembahasan

Hukum merupakan suatu undang-undang yang dibuat serta ditegakkan melalui lembaga sosial dan pemerintah dalam mengatur perilaku masyarakat. Ada beberapa tujuan dari hukum, antara lain:

  1. Untuk melindungi kepentingan manusia dari bahaya yang mengancam.
  2. Untuk mengatur hubungan dalam sesama manusi agar tercipta ketertiban serta diharapkan dapat mencegah terjadinya konflik di antara manusia.
  3. Untuk mewujudkan kebahagiaan yang sebesar-besarnya dalam semua orang.
  4. Untuk memelihara serta menjamin ketertiban.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Pengertian hukum yomemimo.com/tugas/7710847?referrer=searchResults

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22