1. Sebagai Bangsa Indonesia kamu pasti mengenal Pancasila. Pancasila merupakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrisujana1704 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Sebagai Bangsa Indonesia kamu pasti mengenal Pancasila. Pancasila merupakan bagian terpenting dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia. Tuliskan oleh kalian apa pengertian Pancasila!2. Pancasila memiliki beberapa fungsi dalam negara kita, sebutkan fungsi Pancasila!
3. Semua negara di dunia haruslah memiliki dasar atau fondasi dalam mendirikan sebuah negara, begitu juga dengan negara kita Indonesia. Indonesia memiliki Pancasila sebagai dasar berdiri tegaknya Negara Kesatuan Republik Indonesia. Dapatkan kalian jabarkan apa yang dimaksud dengan Pancasila sebagai Dasar Negara!
4.pancasila sangat berguna tidak hanya dalam penyelenggaraan bernegara,akan tetapi pancasila juga berguna dalam kehidupan bangsa Indonesia. apa yang dimaksud dengan pancasila sebagai pandangan hidup!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Pancasila adalah 5 dasar yg berisi pedoman atau aturan penting tingkah laku (maaf kalo salah)

2. Pancasila sebagai jiwa bangsa Indonesia, sebagai kepribadian bangsa Indonesia, sebagai sumber dari segala sumber hukum, sebagai perjanjian luhur, sebagai cita-cita dan tujuan bangsa dll. (maaf kalo salah)

3. bahwa Pancasila digunakan sebagai dasar untuk mengatur penyelenggaraan ketataan negara. (maaf kalo salah)

4. bahwa Pancasila adalah pandangan hidup yang berarti seluruh kegiatan warga Indonesia harus mengikuti nilai-nilai Pancasila. (maaf kalo salah)

Penjelasan:

(Kalo salah maaf banget)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fadiyahainurrahma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Nov 22