1. Sebutkan bentuk bentuk tanggung jawab seseorang!... 2. Berikan contoh

Berikut ini adalah pertanyaan dari DWIMAULANARAAFI pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Sebutkan bentuk bentuk tanggung jawab seseorang!...2. Berikan contoh pelaksanaan tanggung jawab sebagai anggota keluarga!...

3. Sebutkan bunyi pasal 27 ayat (2) undang undang dasar 1945 !....

4. Sebutkan hak negara yang diberikan pemerintah dan tercantum dalam UUD 1945 ?...



Tolong jawab yang benar lagi ujian Nasional ​
1. Sebutkan bentuk bentuk tanggung jawab seseorang!... 2. Berikan contoh pelaksanaan tanggung jawab sebagai anggota keluarga!... 3. Sebutkan bunyi pasal 27 ayat (2) undang undang dasar 1945 !.... 4. Sebutkan hak negara yang diberikan pemerintah dan tercantum dalam UUD 1945 ?...Tolong jawab yang benar lagi ujian Nasional ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.

1.Tanggung Jawab kepada Tuhan. Manusia merupakan salah satu dari banyaknya bukti makhluk ciptaan Tuhan YME. ...

2. Tanggung Jawab kepada Diri Sendiri. ...

3. Tanggung Jawab kepada Keluarga. ...

4. Tanggung Jawab kepada Lingkungan dan Masyarakat. ...

5.Tanggung Jawab kepada Bangsa dan Negara

2.Menjaga nama baik keluarga.

Memelihara kebersihan, kenyamanan, keamanan dalam keluarga.

Mematuhi aturan yang ditetapkan bersama.

Bertingkah laku sesuai norma dan aturan yang berlaku dalam keluarga.

3.Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Pasal 27 ayat (2) menyatakan bahwa setiap Warga Negara Indonesia berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak bagi kemanusiaan.

4.Pasal 27 ayat 1: persamaan kedudukan di dalam hukum.

Pasal 27 ayat 2: hak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak.

Pasal 28 : kemerdekaan berserikat (hak politik).

Pasal 28 A–J : hak atas HAM.

Pasal 29 : hak atas agama.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh luhhan942 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 May 22