Berikut ini adalah pertanyaan dari hmuhammad626 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
20.Beras merupakan makanan pokok sebagian besar
masyarakat Indonesia. Untuk mendapatkan beras
kita membutuhkan penjual beras, sedangkan
penjual beras membutuhkan petani. Hubungan
saling membutuhkan tersebut terjadi dalam
berbagai aspek kehidupan manusia dalam rangka
memenuhi kebutuhan hidup. Fakta tersebut
membuktikan bahwa manusia ..
membutuhkan beras untuk bertahan hidup
b. Tergantung dengan sumber daya alam
a.
c. Merupakan makhluk individu
d. Merupakan makhluk sosial
masyarakat Indonesia. Untuk mendapatkan beras
kita membutuhkan penjual beras, sedangkan
penjual beras membutuhkan petani. Hubungan
saling membutuhkan tersebut terjadi dalam
berbagai aspek kehidupan manusia dalam rangka
memenuhi kebutuhan hidup. Fakta tersebut
membuktikan bahwa manusia ..
membutuhkan beras untuk bertahan hidup
b. Tergantung dengan sumber daya alam
a.
c. Merupakan makhluk individu
d. Merupakan makhluk sosial
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
d. manusia merupakan mahluk sosial
Penjelasan:
manusia membutuhkan sesama untuk menjalani hidup, tanpa manusia lain kita tidak akan bisa mendapat kehidupan yang seperti saat ini
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Microorganismkakyoin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Jun 21