Berikut ini adalah pertanyaan dari zidanfamilykovo8570 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Amanat undang-undang sudah jelas bahwa memperoleh pendidikan yg layak memang hak setiap anak atau warga negara.
Penjelasan:
Namun tidak jarang karena faktor ekonomi dan jarak membuat banyak anak putus sekolah. Untuk itu hal yang dapat dilakukan untuk meminimalisir fenomena tersebut adalah sebagai berikut
Pemerintah
1. Memberikan akses untuk mempermudah anak memperoleh pelayanan pendidikan.
2. Memperbaiki jalan penghubung
3 Mengangkat Guru yg bersedia ditempatkan di wilayah terpencil
4 . Menaikan insentif guru di daerah terpencil
5. Mengratiskan biaya pendidikan dasar
Masyarakat melalui organisasi Nir laba dapat mempergunakan dana Corporate Sosial Responsibility (CSR) untuk
1. Membantu memperbaiki sarana pendidikan di daerah terpencil
2. Memberikan insentif dan beasiswa bagi guru dan siswa
3. Menjadi bapak angkat dan memberikan jalur penghubung dengan organisasi sosial lainnya untuk kelangsungan pendidikan atau memperoleh pekerjaan
3. Memberikan pelatihan yg menimbulkan kemandirian / life skill bagi siswa sehingga mereka mandiri
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 24 Jun 21