Berikut ini adalah pertanyaan dari pujiesteh pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Cara mewujudkan kerjasama dalam kehidupan masyarakat adalah dengan mengadakan kegiatan yang mengharuskan masyarakat berkumpul, seperti:
- Gotong royong,
- Musyawarah,
- Iuran untuk tetangga yang membutuhkan bantuan berupa uang.
Pembahasan
Kerjasama adalah kegiatan yang membutuhkan minimal dua anggota, dan saat melakukan kerjasama, masing-masing anggota dalam kerjasama ini diwajibkan untuk saling berinteraksi dan memberikan pendapat masing-masing guna memudahkan proses pencapaian tujuan yang telah ditetapkan bersama.
Di lingkungan masyarakat, kita bisa melakukan kerjasama. Yaitu dengan beberapa kegiatan yang mengharuskan seluruh masyarakat yang ada di sekitar kita untuk berkumpul di satu titik, dan melakukan kegiatan yang menguntungkan bersama seperti kegiatan:
- Gotong royong
- Musyawarah
- Iuran untuk tetangga yang membutuhkan bantuan berupa uang.
Apakah temen-temen tau? bahwa dalam kegiatan kerjasama, dapat meningkatkan solidaritas antar manusia. Dengan adanya solidaritas yang erat maka sekelompok manusia akan bisa menciptakan suatu persatuan yang utuh.
Pelajari Lebih Lanjut
Tentang kerjasama:
Detail Jawaban
Kelas: 7
Mapel: PPKn
Materi: Bab 5 - Kerjasama dalam Berbagai Bidang Kehidupan
Kode Kategorisasi: 7.9.5
Kata Kunci: Kerjasama, Gotong royong, kegiatan masyarakat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RadenSoedirman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 11 Jun 21