sebutkan 4 macam cara penggunaan lagu kebangsaan republik indonesia ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari pratamariyanputra pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 4 macam cara penggunaan lagu kebangsaan republik indonesia ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sebagai bentuk penghormatan kepada bendera saat Upacara Bendera dilaksanakan.

2. Sebagai penghormatan untuk kepala pemerintahan atau kunjungan resmi negara lain.

3. Sebagai penggiring acara resmi atau olahraga internasional.

4. Sebagai penghormatan untuk Presiden atau wakil presiden.

Semoga membantu, maaf kalau salah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh j5primegold24p30b58 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jul 21