Berikut ini adalah pertanyaan dari sharoonlivina pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Hal yang akan terjadi jika kita tidak menggunakan data atau data tidak memadai saat kita mencoba untuk memahami dan memecahkan suatu persoalan maka akan mengakibatkan suatu masalah tidak dapat dipecahkan atau dapat dipecahkan namun tidak akurat.
Pembahasan
Metode Ilmiah sendiri pada dasarnya dapat kita artikan sebagai suatu langkah- langkah kerja yang dilakukan para peneliti dalam menjawab sebuah permasalahan. Berikut ini beberapa langkah- langkah metode ilmiah, yang mana diantaranya ialah:
- Identifikasi dan perumusan masalah
- Pengumpulan informasi
- Pengajuan hipotesis
- Melakukan eksperimen
- Analisis data
- Menarik Kesimpulan
- Menguji kesimpulan
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang langkah langkah metode ilmiah yomemimo.com/tugas/863002
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 21 Nov 22