Kegiatan bersepeda pagi amat menyehatkan dan menghilangkan rasa penat.Kalimat di

Berikut ini adalah pertanyaan dari elsasaol pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kegiatan bersepeda pagi amat menyehatkan dan menghilangkan rasa penat.Kalimat di bawah yang mengandung antonim kata penat yaitu ....
A. Kami bosan dengan menu yang sama tiap hari
B. Menunggu membuat kita merasa jenuh.
C. Keramahan tuan rumah membuat para tamu merasa nyaman
D. Nilai ulangan yang tidak memuaskan membuat Doni sedih.​

JAWAB DONG KAA​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C keramahan tuhan rumah membuat tamu merasa nyaman

Penjelasan:

Antonim penat adalah bugar, ringan, mudah, tabah, segar

Antonim adalah lawan kata

Sinonim penat adalah tenat, lelah, letih, lesu, payah

Sinonim adalah persamaan kata

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadzarcanggihnc dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Jun 21