Apa saja asas aktif yang di gunakakn indonesia dalam politik

Berikut ini adalah pertanyaan dari Silviviaamld9150 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa saja asas aktif yang di gunakakn indonesia dalam politik luar negerinya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Indonesia memiliki asas politik bebas aktif yang digunakan dalam politik luar negerinya. Asas aktifyang digunakan dimaksudkan bahwa Indonesiaberperan aktif dalam menjaga perdamaian yang ada di dunia terutama segala hal yang berhubungan dengan penjajahan yang terjadi di negara-negara lain.

Pembahasan

Politik luar negeri adalah salah cara yang digunakan oleh suatu negara untuk menjalin hubungan yang baik secara internasional dengan negara lainnya di dunia. Setiap megara memiliki asas politik luar negerinya masing-masing. Indonesia memiliki asas politik luar negeri yaitu asas politik luar negeri bebas aktif. Hal ini muncul dikarenakan beberapa faktor yang mendominasi misalnya sejarah bangan indonesia di masa lalu sehingga indonesia menentang penjajahan di negara-negara lain. Indonesia menerapkan politik bebas aktif dalam hubungan internasional. Bebasberarti Indonesia berhak menentukan arah dan tujuan hubungan politik dengan negara lain tanpa adanya tekanan dari negara-negara lain sedangkanaktif bermakna Indonesia berperan untuk menjaga perdamaian terutama mengenai hal-hal penjajahan yang terjadi di negara-negara yang ada di dunia.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi penjelasan politik luar negeri Indonesia pada: yomemimo.com/tugas/7043876

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Nov 22