Berikut ini adalah pertanyaan dari oliviajeny29 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
B. Ketidakadilan gender
C. Pemenuhan kesetaraan gender
D. Pemaksaan aturan pemilihan
8. Salah satu contoh perwujudan harmonisasi di lingkungan sekolah adalah ...
A. Membantu teman dalam mengerjakan soal ujian
B. Meminta teman untuk melaksanakan tugas piket
C. Menghimpun dana dari teman-teman sekelas untuk donasi korban terdampak
D. Bekerja sama dengan teman saat ulangan Covid-19
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Calon ketua OSIS berjenis kelamin laki laki maupun perempuan memiliki hak yang sama dalam pemilihan ketua OSIS. Hal ini merupakan contoh dari C. Pemenuhan kesetaraan gender.
Contoh perwujudan harmonisasi di lingkungan sekolah ialah C. Menghimpun dana dari teman teman sekelas untuk donasi korban terdampak.
Pembahasan
Hak merupakan segala sesuatu yang dimiliki oleh manusia dan mereka memiliki wewenang terhadapnya. Secara umum, hak adalah hal yang kita dapatkan setelah melaksanakan kewajiban. Setiap manusia, memiliki hak sejak ia lahir. Hak tersebut adalah hak asasi manusia yang tidak dapat diganggu gugat dan direbut dari pemiliknya. Contoh hak yang kita miliki sejak lahir ialah hak hidup. Semua orang berhak untuk hidup layak. Oleh sebab itu, orang yang membunuh orang lain akan mendapat hukuman karena ia telah merebut hak hidup seseorang.
Contoh hak manusia
- Hak untuk mendapatkan fasilitas pendidikan dan kesehatan yang setara.
- Hak untuk berpendapat dan berkehendak atas keinginannya tanpa ada paksaan.
- Hak untuk mendapatkan perlakuan yang sama di mata hukum tanpa pembeda apapun.
- Hak untuk dapat hidup yang layak dan sejahtera.
- Hak untuk menghidupi diri dan mengembangkan potensi diri.
Harmonisasi adalah upaya dalam menyelaraskan, menyeimbangkan, menyerasikan dan menyesuaikan hal hal yang dianggap tidak serasi dan tidak sesuai yang diharapkan dapat berubah ke arah yang lebih baik.
Contoh harmonisasi
- Melaksanakan piket bersama teman sekelas.
- Membantu teman yang bertanya materi yang tidak ia pahami.
- Bekerja sama menyelesaikan tugas kelompok.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang pengertian harmonisasi yomemimo.com/tugas/27899716
- Materi tentang contoh perwujudan harmonisasi yomemimo.com/tugas/39407835
- Materi tentang pengertian hak yomemimo.com/tugas/10213965
Detail jawaban
Kelas: -
Mapel: PPKN
Bab: -
Kode: -
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Mrsaidaningsih dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 May 21