Hak Setiap orang terhadap lingkungan alam adalah sebagai berikut, kecuali...

Berikut ini adalah pertanyaan dari gsyjjnnbcc pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hak Setiap orang terhadap lingkungan alam adalah sebagai berikut, kecuali...A. Menikmati asap Rokok.
B. Bebas dari percemaran lingkungan
C. Memperoleh air sehat dan bersih.
D. Memperoleh lahan untuk mendirikan bangunan.​
Hak Setiap orang terhadap lingkungan alam adalah sebagai berikut, kecuali... A. Menikmati asap Rokok. B. Bebas dari percemaran lingkungan C. Memperoleh air sehat dan bersih. D. Memperoleh lahan untuk mendirikan bangunan.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PERTANYAAN :

Hak setiap orang terhadap lingkungan alam adalah sebagai berikut, kecuali ...

JAWABAN :

A.Menikmati asap rokok

PEMBAHASAN :

Hak Hak tiap orang adalah Memperoleh sesuatu apa yang telah ia lakukan. Contohnya setelah kita membersihkan kelas , kita akan mendapatkan kebersihan dan kenyamanan kelas.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BrainlyKind dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Feb 22