Berikut ini adalah pertanyaan dari ingeu1417 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
✯Jawaban✯:
Dapat menyebabkan hilangnya keadilan dan membuat pihak lain merasa tidak nyaman dan keberatan
✯Pembahasan✯:
Karena pelanggaran hak merupakan sebuah perbuatan yang tidak baik dan dapat menggangu orang lain dan pelanggaran hak adalah sebuah sikap yang menyimpang, selain itu ada akibat yang lainnya:
- Hilangnya rasa kepedulian dan kebersamaan
- Keegoisan terjadi
- Banyak orang yang tidak mendapatkan keadilan
- dll
____________________
Pelanggaran hak adalah sebuah sikap yang tidak baik karena melanggar dan merebut sesuatu yang milik orang lain/hak milik orang lain
✯Kesimpulan✯:
Jadi akibat dari pelanggaran hak adalah hilangnya rasa keadilan
✯Pelajari Lebih Lanjut✯:
1.Pengertian Hak adalah?
2.sebutkan 5 faktor penyebab pelanggaran HAM
✯Detail Jawaban✯:
- Mapel:PPkn
- Kelas:1
- Bab:3
- Materi:Hak dan Kewajiban
- Kode mapel:9
- Kode kategorisasi:1.9.3
- Kata kunci: Akibat dari Pelanggaran Hak
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kadzzXsanss dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 03 Apr 22