1. Apa saja yang menyebabkan terjadinya keberagaman masyarakat dil Indonesia?2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari johannsebastianbach3 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Apa saja yang menyebabkan terjadinya keberagaman masyarakat dil Indonesia?2. Apakah adanya keberagaman suku di Indonesia menjadi sebuah penghalang untuk mewujudkan rasa persatuan dan kesatuan?

3. Sebutkan 5 jenis sikap toleran di dalam kehidupan beragama?

4. Sebutkan 3 keunggulan yang diberikan oleh usaha koperasi?

5. Bagaimana cara menumbuhkan semangat kerja sama yang ada di

dalam lingkungan sekolah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Salah satu faktor penyebab keberagaman masyarakat adalah letak strategis wilayah Indonesia, yaitu di antara benua Asia dan Australia, serta berada di tengah jalur perdagangan internasional. Jalur perdagangan internasional tersebut tidak hanya membawa komoditas dagang ke Indonesia, tetapi juga kebudayaan asing.

2. PERBEDAAN suku, agama, ras, dan antargolongan yang dimiliki bangsa Indonesia tidak harus diseragamkan atau bahkan dilenyapkan. Semua perbedaan tersebut harus menjadi pengikat persatuan di Indonesia, bukan penghalang untuk bersatu dan bukan pula penghalang untuk hidup dalam keharmonisan.

3. Berteman dengan teman-teman tanpa membeda-bedakan agama dan kepercayaannya. - Tidak menghalangi umat agama lain yang sedang beribadah. - Tidak memaksakan ajaran dan kepercayaan agama kita kepada orang yang lain agamanya. - Menghargai hari besar umat agama - Saling membantu satu sama lain

5 .

Membuat Jadwal Piket per Kelas. ...

Melakukan Olahraga Bersama. ...

4. Kegiatan Ekstrakurikuler. ...

Kegiatan Organisasi Sekolah. ...

6. Lomba Antar Kelas.

Penjelasan:

Di baca aja dulu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putrityaz13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 May 22