1. Apa yang kita lakukan untuk mempertahankan kemerdekaan Indonesia dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari clairinesesha pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Apa yang kita lakukan untuk mempertahankan kemerdekaan Indonesia dengan perjuangan daerah-daerah?2. Mengapa Indonesia terkenal dengan tanah yang subur?

3. Sebutkan kekayaan Indonesia berupa bahan tambang

4. Tuliskan tanggal peristiwa pertempuran gerilya jenderal Sudirman

5. Bagaimana perbandingan luas lautan dengan luas daratan?



tolong bantu jawab semua yaa, nanti aku follow & like.. kl dijawab semua, kl ga di jawab semua ga aku follow & like hehe... mksii​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Ada beberapa upaya yang bisa kita lakukan untuk mempertahankan kemerdekaan, yaitu:

Siap sedia membela tanah air.

*Menjaga keutuhan bangsa dan negara dari ancaman *atau gangguan baik datang dari dalam atau luar.

*Menolak campur tangan atau intervensi asing.

*Memperkuat sistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta.

2. Indonesia merupakan Negara yang subur, karena daerahnya yang terletak di daerah tropis dan dilewati rangkaian gunung api. ... Sebagai Negara agraris, lahan pertanian tanaman pangan di Indonesia semakin terancam.

3. Barang-barang tambang yang terdapat di wilayah Indonesia antara lain minyak bumi, batu bara, tembaga, besi, timah, kapur, yodium, asbes, marmer, dan belerang

4. Pada 19 Desember 1948, Yogyakarta mampu dilumpuhkan dan dikuasai pasukan Belanda. Saat menjalankan strategi perang gerilya, Jenderal Sudirman harus ditandu dengan berpindah-pindah tempat dan keluar masuk hutan. Menghilang dan menyerang dengan tiba-tiba. Bergerak, menyusup, kemudian muncul secara tiba-tiba.

5. Perbandingan lautan dengan daratan adalah 7 : 3 (dibulatkan).

kula nedha pangapuntenmenawi wangsulan kulalepat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ahnwahid dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21