28. Lengan atas kita dapat bergerak secara leluasa berkat peran

Berikut ini adalah pertanyaan dari NadaSaav pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

28. Lengan atas kita dapat bergerak secara leluasa berkat peran dari tulang … *a. panggul
b. belakang
c. belikat
d. selangka

29. Pada gambar di bawah ini saat pergelangan tangan memutar tuas pada pintu tersebut menggunakan peran dari tulang … *

gambar*
a. hasta
b. telapak jari
c. jari tangan
d. selangka

30. Bagian tulang yang menyangga organ pencernaan adalah … *

a. rusuk
b. belikat
c. panggul
d. belakang
28. Lengan atas kita dapat bergerak secara leluasa berkat peran dari tulang … *
a. panggul
b. belakang
c. belikat
d. selangka
29. Pada gambar di bawah ini saat pergelangan tangan memutar tuas pada pintu tersebut menggunakan peran dari tulang … *
gambar*
a. hasta
b. telapak jari
c. jari tangan
d. selangka
30. Bagian tulang yang menyangga organ pencernaan adalah … *
a. rusuk
b. belikat
c. panggul
d. belakang

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.selangka

fungsinya :(fungsi penting tulang selangka adalah menopang lengan agar bisa bergerak secara leluasa).

2.hasta

fungsinya :( Peran sendi-sendi tersebut adalah untuk meregangkan lengan dan menekuk lengan. Hal itu akan membantu lengan bawah untuk bergerak).

3.panggul

fungsinya :(Tulang ini berfungsi sebagai penyangga berbagai organ dalam sistem pencernaan dan reproduksi).

Penjelasan:

terimakasih semoga membantu^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh inurhasanah118 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Feb 22