Berikut ini adalah pertanyaan dari ngurah4758 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
33.Dengan adanya globalisasi banyak para pemuda yang mengikuti tren baju luar negeri. Sikap yang perlu
dilakukan agar tren baju luar negeri tidak bertentangan dengan budaya Indonesia adalah ....
A. memakai baju tren luar negeri tanpa harus melihat modelnya
B. menggunakan tren busana luar negeri yang baiknya untuk dipadukan dengan budaya Indonesia yang
sesuai dengan norma
C. membeli semua baju yang mempunyai merek luar negeri
D. memberitahu kepada teman bahwa baju bangsa Indonesia semuanya kuno
dilakukan agar tren baju luar negeri tidak bertentangan dengan budaya Indonesia adalah ....
A. memakai baju tren luar negeri tanpa harus melihat modelnya
B. menggunakan tren busana luar negeri yang baiknya untuk dipadukan dengan budaya Indonesia yang
sesuai dengan norma
C. membeli semua baju yang mempunyai merek luar negeri
D. memberitahu kepada teman bahwa baju bangsa Indonesia semuanya kuno
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B.Menggunakan tren busana liar negeri yang baiknya untuk dipadukan dengan budaya indonesia yang sesuai dengan norma
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Pallen242003 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 07 Jul 21