Berikut ini merupakan prinsip-prinsip bela Negara, kecuali …. *5 poina. Bangsa

Berikut ini adalah pertanyaan dari haycaldimaswidianto0 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikut ini merupakan prinsip-prinsip bela Negara, kecuali …. *5 poin

a. Bangsa Indonesia berhak dan wajib membela Negara serta mempertahankan kemerdekaan dan kedaulatan Negara, keutuhan wilayah, dan keselamatan segenap bangsa dari segara ancaman.

b. Pembelaan Negara dalam upaya pertahanan Negara merupakan tanggung jawab dan kehormatan setiap warga Negara.

c. Bangsa Indonesia cinta damai, tetapi lebih cinta kepada kemerdekaan dan kedaulatan.

d. Bangsa Indonesia tidak menentang segala bentuk penjajahan bila dilakukan tanpa melanggar HAM​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berikut ini merupakan prinsip-prinsip bela Negara, kecuali d. Bangsa Indonesia tidak menentang segala bentuk penjajahan bila dilakukan tanpa melanggar HAM

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh indahmarlianip76 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jul 21